👋 Informasi Desa Margawangi!
Mau tau tentang Desa Margawangi , Ayo Geser terus kebawah 👇 , Biar Kamu sayang dan mengenal kampung Margawangi .
Mau tau tentang Desa Margawangi , Ayo Geser terus kebawah 👇 , Biar Kamu sayang dan mengenal kampung Margawangi .
Asal Usul Nama: "Marga" (jalan) + "Wangi" (harum) = Jalur kehidupan yang indah
Sejarah: Berdiri sejak zaman penjajahan Belanda, dulunya pemukiman dalam hutan lebat.
Visi:
Mewujudkan Desa Margawangi yang Mandiri, Maju, dan Berdaya Saing dengan Berlandaskan Nilai Keagamaan dan Gotong Royong.
Misi:
| Wilayah | Perbukitan tropis subur, berbatasan dengan desa lain, akses ke pusat kecamatan |
| Koordinat GPS | -6.5790, 106.2332 |
Mari bersama menuju desa digital yang transparan, mandiri, dan melayani.
Kepala Desa Margawangi